Pages

Thursday, December 6, 2018

Wajib Beli, 5 Smartphone Canggih dengan Sensor Sidik Jari di Layar - IDN Times

Majunya perkembangan dunia smartphone memang cukup pesat, hal ini ditandai dengan adanya smartphone dengan fitur kemanan yang semakin canggih berupa penempatan sensor sidik jari pada sisi layar. Untuk itu, buat kamu yang ingin membeli sebuah smartphone baru, tidak ada salahnya jika kamu mempertimbangkan 5 smartphone yang dibekali dengan fitur sensor sidik jari di layar yang akan penulis bahas.

Lantas apa saja smartphone apa saja yang dilengkapi dengan sensor sidik jari di layar? Untuk lebih jelasnya mari kita simak ulasan di bawah ini.

1. Oppo RX17 Pro

Wajib Beli, 5 Smartphone Canggih dengan Sensor Sidik Jari di Layarexpertreviews.co.uk

Smartphone varian tertinggi pada keluarga Oppo ini merupakan sebuah smartphone kekinian dengan fitur sensor sidik jari di layar, serta dilengkapi dengan berbagai fitur dan spesifikasi kelas tinggi. Untuk soal dapur pacu, smartphone ini mengusung penggunaan processor Octa-core (2×2.2 GHz Kryo 360 Gold & 6×1.7 GHz Kryo 360 Silver), memori RAM 8 GB, memori internal 128 GB, kamera depan 25 MP, kamera belakang Dual 12 + 20 MP, serta memiliki baterai berkapasitas 3700 mAh.

Untuk harganya, Oppo RX17 Pro ini dibanderol dengan harga sekitar

2. Vivo V11 Pro

Wajib Beli, 5 Smartphone Canggih dengan Sensor Sidik Jari di Layaryoutube.com/ Tech Key

Mengusung penggunaan teknologi sensor biometric UDFP, smartphone ini dibekali dengan sebauh fitur sensor sidik jari yang berada pada sisi layar. Untuk spesifikasi, smartphone ini dipersenjatai oleh processor Octa-core (4×2.2 GHz Kryo 260 & 4×1.8 GHz Kryo 260), memori RAM 6 GB, memori internal 64/128 GB, kamera depan 25 MP, kamera belakang Dual 12 + 5 MP, serta memiliki baterai berkapasitas 3400 mAh.

Untuk harganya, smartphone ini dibanderol dengan harga sekitar

3. Huawei Mate 20 Pro

Wajib Beli, 5 Smartphone Canggih dengan Sensor Sidik Jari di Layarwired.co.uk

Lanjutkan membaca artikel di bawah

Editors’ picks

Smartphone yang sangat cocok untuk penggila aktifitas fotografi ini memiliki sebuah tiga kamera belakang yang mampu memaksimalkan kualitas fotografi. Untuk dapur pacu, smartphone ini mengusung penggunaan processor Octa-core (2×2.6 GHz Cortex-A76 & 2×1.92 GHz Cortex-A76 & 4×1.8 GHz Cortex-A55), memori RAM 6/8 GB, memori internal 256/128 GB, kamera depan 24 MP, kamera belakang Triple 40 + 20 + 8 MP, serta memiliki baterai berkapasitas 4200 mAh.

Untuk bisa memiliki smartphone ini, setidaknya kita perlu merogoh kocek sebesar

Baca Juga: Udah Tau Belum? Cek 5 Fitur Canggih Whatsapp yang Berguna Banget!

4. Meizu 16 / 16 Plus

Wajib Beli, 5 Smartphone Canggih dengan Sensor Sidik Jari di Layargadgetempire.id

Smartphone yang dibekali dengan spesifikasi kelas atas ini memiliki sebuah chipset yang sangat tangguh untuk kebutuhan gaming maupun multitasking. Untuk spesifikasi yang lebih rinci, smartphone ini mengusung penggunaan processor Octa-core (4×2.8 GHz Kryo 385 Gold & 4×1.7 GHz Kryo 385 Silver), memori RAM 6/8 GB, memori internal 256/128 GB, kamera depan 20 MP, kamera belakang Dual 12 + 20, serta memiliki baterai berkapasitas 3570 mAh.

Untuk bisa mengantongi smartphone ini, kita perlu merogoh kocek sebesar

5. Xiaomi Mi 8 Explorer

Wajib Beli, 5 Smartphone Canggih dengan Sensor Sidik Jari di Layarbestwholesaleprice.com

Smartphone dengan tampilan yang cukup gagah ini, diselimuti oleh warna hitam memukau serta memiliki casing yang terlihat transparan pada bagian belakang. Bicara soal spesifikasi, smartphone besutan Xiaomi ini dipersenjatai oleh processor Octa-core (4×2.8 GHz Kryo 385 Gold & 4×1.8 GHz Kryo 385 Silver), memori RAM 8 GB, memori internal 128 GB, kamera depan 20 MP, kamera belakang Dual 12 + 12, serta memiliki baterai berkapasitas 3000 mAh.

Untuk harganya sendiri, Xiaomi Mi 8 Explorer ini dibanderol dengan harga sekitar

Nah, itulah 5 smartphone canggih dengan sensor sidik jari di layar yang sangat cocok untuk dibeli. Tentunya kelima smartphone di atas sangat layak untuk dipertimbangkan karena memiliki fitur kemanan yang canggih dan paling mutakhir.

Baca Juga: 7 Kelebihan Lenovo Yoga 730, Laptop Canggih Serbaguna buat Millennials

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Let's block ads! (Why?)

Baca Lagi kalo ga lengkap berita nya https://www.idntimes.com/tech/gadget/agung-prasetya/wajib-beli-5-smartphone-canggih-dengan-sensor-sidik-jari-di-layar-c1c2

No comments:

Post a Comment