Pages

Friday, June 7, 2019

Tips Tingkat Tinggi Untuk FItur Canggih Pajero Sport Dakar Ultimate - GridOto.com

Mitsubishi Pajero Sport Dakar Ultimate di gelaran Holiday Fun Drive 2019

Trybowo Laksono

Mitsubishi Pajero Sport Dakar Ultimate di gelaran Holiday Fun Drive 2019

GridOto.com - Di Holiday Fun Drive 2019 yang menjadi kerjasama antara GridOto dengan PT Pertamina (Persero) ini, saya menggunakan Mitsubishi Pajero Sport Dakar Ultimate 4x2 yang canggih fitur-fiturnya.

Bayangkan, dengan fitur Forward Collision Mitigation (FCM) misalnya, Dakar Ultimate bisa ngerem sendiri jika sensor mendeteksi ada kemungkinan tabrakan dengan obyek di depan.

Nah, dengan segenap kecanggihan fitur-fitur di Dakar Ultimate, inilah tips tingkat tinggi agar penggunaannya lebih optimal.

Forward Collision Mitigation (FCM)
Fitur ini tergolong sangat canggih karena membuat mobil bisa ngerem sendiri.

Pengereman akan berjalan otomatis jika sensor membaca ada potensi tabrakan dengan obyek di depan yang melambat atau bahkan berhenti tiba-tiba.

Set FCM di jarak menengah atau FCM MIDDLE

Trybowo Laksono

Set FCM di jarak menengah atau FCM MIDDLE

Ketika FCM aktif, saya sebagai pengemudi sering kaget karena pengereman tiba-tiba disertai peringatan suara dan tanda visual di layar MID. Padahal jarak di depan masih saya anggap jauh dan pengereman masih bisa ditunda.

Pro Tips: Dari 3 opsi jarak pengereman di FCM (FAR, MIDDLE, NEAR), pilih yang jarak rem menengah alias FCM MIDDLE, sehingga mobil mulai mengerem di jarak yang wajar tidak terlalu jauh namun tidak terlalu dekat.

Let's block ads! (Why?)

Baca Lagi kalo ga lengkap berita nya https://www.gridoto.com/read/221749515/tips-tingkat-tinggi-untuk-fitur-canggih-pajero-sport-dakar-ultimate

No comments:

Post a Comment