Pages

Sunday, July 1, 2018

VIDEO: Gunakan Teknologi Canggih, PDAM Tirta Mayang Mampu ...

Laporan Wartawan Tribun Jambi, Chairul Nisyah

TRIBUNJAMBI.COM - Jum’at (29/6) Tribun Jambi berkunjung ke PDAM Tirta Mayang Jambi, dalam acara Halal Bihalal.

Pada kesempatan yang sama, Tribun Jambi yang diwakili oleh Pimpinan Redaksi Hasana Samhudi beserta team berkesempatan melihat langsung Proses pengolahan Air Sungai Batanghari menjadi Air PDAM Yang siap di salurkan kepada Warga Kota Jambi.

Di dampingi oleh Direktur Utama PDAM Tirta Mayang Jambi, Erwin Jaya Zuchri berserta beberapa jajaran Staf lainnya, Ia menjelaskan mengenai proses pengelolahan air di Instalasi Pengelolahan Air dua (IPA2) PDAM Tirta Mayang.

“IPA 2 PDAM Kota Jambi, saat ini merupakan teknologi tercanggih se-Indonesia,”Ucap Erwin, Jum’at (29/6).

Ia mengajak Team Tribun Jambi, melihat langsung, mulai dari air sungai batang masih berwarna kecoklatan mulai di saring menggunakan campuran beberapa bahan dan dibantu dengan teknologi canggih.

Ia menjelaskan pada proses ini, IPA2 dapat memproduksi 6000 ton air perdetik.

Ada beberapa proses yang dilalu air sungai yang berwarna kecoklan untuk menjadi air PDAM yang siap di gunakan warga.

“ Semua menggunakan Teknologi Canggih dan diawasi oleh tenaga kerja propesional,” Jelasnya.

Diakhir penjelasannya, Erwin menghimbau kepada warga Kota Jambi untuk menggunakan air dengan bijak. Tentunya hal ini juga dapat mengontrol biaya yang di keluarkan setiap bulannya untuk keperluan Air PDAM warga itu sendiri.

Let's block ads! (Why?)

Baca Lagi kalo ga lengkap berita nya http://jambi.tribunnews.com/2018/07/01/video-gunakan-teknologi-canggih-pdam-tirta-mayang-mampu-salurkan-6000-ton-air-per-detik

No comments:

Post a Comment