Pages

Monday, March 25, 2019

Jelang Aturan Mobil Listrik, Nissan Siapkan Kendaraan Canggih untuk Indonesia - iNews

HONGKONG, iNews.id - Kebutuhan akan kendaraan bertenaga listrik sudah mendesak dan untuk mengurangi emisi gas buang serta menipisnya persediaan bahan bakar fosil.

Menjelang diterbitkannya aturan mobil listrik melalui peraturan presiden (Perpres), salah satu produsen mobil listrik dunia yang tergabung dalam aliansi Nissan, Renault, dan Mitsubishi, menyiapkan kendaraan berbahan listrik untuk Indonesia.

Untuk mendukung aturan tentang kendaraan ramah lingkungan termasuk mobil listrik Nissan akan berkontribusi dengan meluncurkan kendaraan tenaga listrik yang terjangkau, bebas emisi gas, serta bebas polusi suara pada 2020.

Video Editor: Muarif Ramadhan

Let's block ads! (Why?)

Baca Lagi kalo ga lengkap berita nya https://www.inews.id/multimedia/video/jelang-aturan-mobil-listrik-nissan-siapkan-kendaraan-canggih-untuk-indonesia/496853/1

No comments:

Post a Comment