Pages

Wednesday, July 4, 2018

Ini 4 Aplikasi Android Canggih yang Jarang Diketahui, Salah ...

TRIBUNMANADO.CO.ID-Android adalah salah satu bentuk kemajuan teknologi yang hingga kini terus berkembang dari waktu ke waktu.

Dengan kecanggihan yang ditawarkan tak heran jika banyak melahirkan aplikasi bermanfaat yang mungkin sangat berguna bagi Anda.

Mungkin Anda tidak menyadarinya, ada aplikasi pihak ketiga yang menunjang kinerja smartphone Anda.

Bahkan aplikasi ini disebut-sebut akan sangat membantu Anda jika Anda mengetahui fungsinya, berikut ini 4 aplikasi canggih tersebut.

1. Hide It Pro

Aplikasi yang akan membuat ponsel Anda semakin vcanggih

Youtube

Aplikasi yang akan membuat ponsel Anda semakin vcanggih

Aplikasi ini disebut mampu menyembunyikan file-file penting di smartphone dengan sempurna dan tanpa diketahui orang-orang.

Sebab, aplikasi ini setelah diunduh akan berubah menjadi aplikasi audio manager, dan berfungsi dengan baik sebagai audio manager, tanpa diketahui sebagai aplikasi untuk menyembunyikan file.

Canggihnya lagi aplikasi ini juga bisa menyembunyikan aplikasi tanpa ketahuan, bahakn tanpa terdeteksi di direktori manajer aplikasi.

2. Paralel space

Aplikasi yang akan membuat ponsel Anda semakin vcanggih

Youtube

Aplikasi yang akan membuat ponsel Anda semakin vcanggih

Aplikasi ini bisa Anda temukan secara mudah di Playstore, aplikasi ini sangat bermanfaat dengan fungsinya untuk menggandakan aplikasi di smartphone Anda.

Dengan menggunakan aplikasi ini Anda bahkan bisa menjalankan dua WhatsApp atau bahkan dua akun Mobile Legends sekaligus dalam satu smartphone.

Let's block ads! (Why?)

Baca Lagi kalo ga lengkap berita nya http://manado.tribunnews.com/2018/07/04/ini-4-aplikasi-android-canggih-yang-jarang-diketahui-salah-satunya-bisa-mencuri-sinyal-wifi-orang

No comments:

Post a Comment